Furniture minimalis merupakan bentuk dari perkembangan zaman dalam dunia desain interior. Pada hakikatnya, tren furniture di dalam dunia desain interior akan terus berkembang, menyesuaikan selera yang terus berubah dan juga gaya hidup. Furniture dengan gaya minimalis inilah yang sedang populer dalam beberapa tahun belakangan ini. Sudah ada banyak orang yang...